Visi dan Misi
VISI
Berprestasi berdasarkan imtak-iptek, berkarakter dan berwawasan lingkungan .
MISI
- Melaksanakan pembelajaran berbasis itegrasi imtak-iptek dan keunggulan lokal untuk mewujudkan prestasi di bidang akdemik maupun nonakademik.
- Menumbuhkan pengahyatan terhadap pengajaran agama yang dianut dan berkarakter sehingga menjadi sumber kearifan dalam bertindak.
- Peduli terhadap pelestarian lingkungan dan mampu melakukan pencegahan terhadap perusakan dan pencemaran
Komentari Tulisan Ini
Halaman Lainnya
PROFIL SMA NEGERI 1 SATUI
Sejarah Singkat SMAN 1 Satui SMA Negeri 1 Satui merupakan sekolah yang berdiri di bumi bersujud Kabupaten Tanah Bumbu. Pada tahun 2003 sekolah ini menempati bangunan di SDN 3 Sung